Halaman

Tidurlah, Tidur

Tidurlah sayang... 
Biar kuambil bintang temani tidurmu 
Biarkan rembulan mengintip dari balik tirai. 
Tidurlah, tidur... 
Semoga hening berteman mimpi indah 
Terjaga dalam dunia baru jelang bahagia bersama. 

Meski hanya dalam mimpi… 
Setidaknya di situ terbersit harapan 
Oh mimpi, tiap detik bersamamu begitu indah 
Kau bawaku bersama jantung hatiku 
Desah nafasku dan detak nadiku 
Darah yang mengalir di seluruh pembuluh darahku 
Sayangku, cintaku 
Semoga terlelap… 

~AnQ~

RELATED POSTS

0 Comments:

Posting Komentar

Silahkan berkomentar secara bijaksana dan bertanggung jawab. Terima kasih.

OTHER POSTS

  • Batu Kecil
  • Santo Fransiskus Xaverius
  • Tentang Dogma Maria
  • Tentang Pilar UUD 1945
  • Tentang Pokok Iman ke-2
  • Ratu Kecantikan yang Menjadi Biarawati
  • Tentang Sakramen Tobat

LATEST PRAYER POSTS

 
Copyright © 2025 GLORIA DEI World
Design by FlexiThemes | Blogger Theme by Lasantha - PremiumBloggerTemplates.com | Modified by Franky